Mata Kuliah: Pilihan: PLTA

PLTA

Judul Mata Kuliah : PLTA
Nomer Kode/ SKS : TS 141263 / 2 SKS
Deskripsi Singkat : Mata kuliah ini mempelajari antara lain,

  1. Cara pemanfaatan sumber air untuk PLTA dan bangunan yang diperlukan serta
    fungsinya
  2. Cara pemanfaatan waduk untuk PLTA dengan data-data yang diperlukan serta
    penentuan debit andalan serta energi yang diperoleh
  3. Reservoir harian, fungsi dan cara penentuan kapasitasnya
  4. Teori ekonomi yang dikaitkan dengan tenaga air
    Daftar Pustaka :
  5. USBR, “Design of Small Dam’s”, 1973.
  6. Patty, “Tenaga Air”.
  7. Ven Te Chow “ Open Chanel”

    Prasyarat : Mekanika Fluida dan Hidrolika

Dosen Pengampu:

Download RPS

EnglishIndonesian