Mata Kuliah Semester 5: Rekayasa Lingkungan

Rekayasa Lingkungan

Judul Mata Kuliah : Rekayasa Lingkungan
Nomer Kode/ SKS : TS 141125 / 2 SKS
Deskripsi Singkat : Mata kuliah Rekayasa Lingkungan ini memberikan pengetahuan mengenai penyediaan air bersih dan pembangunan limbah domestic serta persampahan dalam kaitan usaha penyehatan masyarakat dan mencegah penularan penyakit.

Daftar Pustaka :

  1. “Rekayasa Lingkungan”, Penerbit Gunadarma, 1997.
  2. Suripin, DR., Ir., M.Eng., “Sistem Drainase Perkotaan yang Berkelanjutan”, Penerbit Andi,
    Yogyakarta, 2003.
  3. Soufyan Moh Noer Bambang, “Perancangan dan Pemeliharaan Sistem Plambing”.,
    PT.Pradnya Paramita, Jakarta, 1993.
  4. Wisnu Arya Wardhana, “Dampak Pencemaran Lingkungan”, Penerbit Andi, Yogyakarta,
    2004.
  5. Otto Soemarwoto, “Analisa Mengenai Dampak Lingkungan”, Penerbit Andi, Yogyakarta,
    2003.
    Prasyarat : –

Dosen Pengampu:

Download RPS

EnglishIndonesian